Pelayanan Pemeriksaan dan Pengobatan Hewan

  1. Domisili di wilayah Kabupaten Landak

  1. 1. Pemohon datang langsung ke Puskeswan/Klinik Hewan;
  2. 2. Petugas menindaklanjutinya dengan melakukan pemeriksaan kondisi hewan;
  3. 3. Petugas melakukan pengobatan untuk hewan yang sakit.

  1. Pemohon datang langsung ke Puskeswan/Klinik Hewan;
  2. Petugas menindaklanjutinya dengan melakukan pemeriksaan kondisi hewan;
  3. Petugas melakukan pengobatan untuk hewan yang sakit.

Tidak dipungut biaya

Pemeriksaan dan Pengobatan Hewan

Kotak saran dan pengaduan yang terdapat di Kantor Dinas Pertanian, Perikanan dan Ketahanan Pangan Kab. Landak 
Nomor Telepon  : (0563) 22136
Email  : dppkpkablandak@gmail.com
Website  : http://dppkp.landakkab.go.id/
Facebook : Dinas Pertanian Kabupaten Landak
Instagram : @dinaspertanianlandak
 

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Website : http://dppkp.landakkab.go.id/ Facebook : Dinas Pertanian Kabupaten Landak Instagram : @dinaspertanianlandak