Layanan Konseling KB dan Reproduksi

  1. 1. Membawa identitas diri untuk mendaftarkan diri

  1. Petugas memanggil pasien berdasarkan nomor urut dan mempersilahkan duduk
  2. Petugas melakukan reidentifikasi pasien dan melakukan anamnesa kepada pasien
  3. Petugas menyiapkan media ABPK dan menjelaskan jenis jenis kontrasepsi beserta kelebihan dan kekurangan serta efek samping kontrasepsi
  4. Petugas membantu klien dalam menentukan pilihannya
  5. Petugas menjelaskan secara lengkap bagaimana menggunakan kotrasepsi pilihanya
  6. Petugas menyampaikan kapan waktu kunjungan ulang dan melakukan dokumentasi

Rata-rata waktu penyelesaian 30 menit

Tidak dipungut biaya

Layanan Konseling KB dan Reproduksi

-   Kotak Saran

-  SMS center / Whatsapp (085 950 252 732) /

Telephone ( 0271 ) 742064

-  Facebook : Puskesmas Colomadu II

-  Instagram : @puskesmascolomadu2

-  Blog Web : http://www.puskesmascolomadu2.karanganyarkab.go.id

-  Pengaduan langsung ke petugas pengelola aduan Puskesmas Colomadu II yang ditunjuk (Nanik Widyawati)

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store