Pemberian Obat Oral

  1. -

  1. Petugas melakukan reidentifikasi (sesuai atau tidak)
  2. Petugas membaca kembali daftar obat, jenis obat, dosis obat dan rute obat
  3. Petugas menyiapkan dan ambil obat sesuai keperluan
  4. Petugas menyakinkan benar obat pasien
  5. Petugas mengatur posisi pasien (duduk bila memungkinkan)
  6. Petugas memberikan air minum yang cukup untuk mempermudah menelan

15 Menit

Tidak dipungut biaya

Pelayanan Instalasi Gawat Darurat ( IGD )

Puskesmas Rogotrunan

Jalan Brantas No.5 Kelurahan Jogoyudan

0334-881224

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pemberian Obat Oral"