Petugas layanan pendaftaran perkara memeriksa kelengkapan berkas perkara yang akan didaftarkan. Apabila persyaratan berkas telah terpenuhi, maka pencari keadilan (masyarakat) akan menerima kode pembayaran panjar biaya perkara hanya dalam hanya dalam hitungan detik.
Pengguna layanan dapat langsung membayar panjar biaya perkara tersebut melalui mesin EDC yang ada dilayanan pendaftaran atau melalui BANK BRI terdekat.
Jika pembayaran melalui mesin EDC, maka tidak sampai 1 menit pengguna sudah mendapat nomor perkara kecuali jika terjadi gangguan sistem.
Jika pembayaran melalui BANK, maka nomor perkara akan dikirim ke pengguna via sms
Biaya panjar perkara meliputi :
Pendaftaran Perkara Tk. Pertama
Pengaduan dapat disampaikan melalui SIWAS atau ke layanan pengaduan, dan akan langsung ditindaklanjuti
Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.
Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store