KB MOW ( Metode Operasi Wanita )

  1. KTP
  2. Usia 25 tahun ketas
  3. Dilakukan dengan sukarela
  4. Persetujuan dari Suami
  5. Harus dalam keadaan perkawinan yang sah
  6. Anak terkecil usia 5 tahun
  7. Kondisi dalam keadaan mempunyai keluarga yang sesuai kehendak
  8. Kehamilan yang mengakibatkan beresiko
  9. Ibu pasca persalinan/keguguran

  1. Konseling kepada Petugas Kesehatan
  2. Tensi Tekanan Darah

Dilakukan Secara Operasi

Tidak dipungut biaya

Pelayanan KB MOW

  1. Lewat Email
  2. Langsung Datang Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Masyarakat Perempuan dan Perlindungan Anak Kota Banjarbaru
Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "KB MOW ( Metode Operasi Wanita )"