Pelayanan Instalasi Gawat Darurat

  1. 1. membawa BPJS kesehatan
  2. Kartu identitas / KTP
  3. Kartu indonesia sehat (KIS) / BPJS / Jamkesda / Kartu asuransi lainnya yang bekerjasama dengan RSUD
  4. Persyaratan tersebut dapat dilengkapi dalam waktu 3x24 jam (hari kerja), untuk pasien rawat inap

  1. Membawa BPJS Kesehatan dan membawa rujukan dari FKTP
  2. Pasien datang
  3. Pendaftaran oleh keluarga / pengantar
  4. Dilakukan tindakan medis sesuai dengan keluhan
  5. Pemeriksaan penunjang (bila ada)
  6. Pengambilan obat
  7. Penyelesaian administrasi di kasir
  8. Pasien pulang / dirawat / rujuk
  9. Catatan : 1. Diprioritaskan pada penanganan pasien 2. Pendaftaran dapat dilakukan secara simultan dengan penanganan pasien

  1. Respon tindakan oleh petugas kurang dari 5 menit
  2. Lama tindakan disesuaikan dengan kondisi pasien

Peraturan Walikota tentang Tarif layanan RSUD Kota Bukittinggi untuk pasien umum :

  1. Perawatan Luka Bersih tanpa Hecting
  2. Perawatan Luka Kotor tanpa Hecting
  • Ukuran Kecil
  • Ukuran Sedang
  • Ukuran Besar
  1. Jahit Luka (Luar dan Dalam)
  • ≤ 5 Jahitan
  • 6 s/d 15 Jahitan
  • 16 s/d 25 Jahitan
  • ˃ 25 Jahitan, (tambah per 1 jahitan)
  1. Perawatan Luka dengan Skin Loss (DEFINSI OPERASIONAL)
  • Ukuran Kecil
  • Ukuran Sedang
  • Ukuran Luas
  1. Perawatan & Jahit Luka Daerah Wajah/Estetika :
  • ≤ 5 Jahitan
  • 6 s/d 15 Jahitan
  • 16 s/d 25 Jahitan
  • ˃ 25 Jahitan (tambah per 1 jahitan)
  1. Penyuntikan
  • Penyuntikan ATS
  • Penyuntikan ABU (Anti Bisa Ular)
  • Penyuntikan Anti Rabies
  • Penyuntikan Penadur
  • Penyuntikan Psikotropik IM
  • Biaya Penyuntikan Psikotropika I.V (pada pasien Jiwa)
  1. Debridemen Luka Bakar
  • Ringan
  • Sedang
  • Berat
  1. Pemasangan GiPs
  • Kecil
  • Sedang
  • Besar
  1. Tindakan lainnya :
  • RJP (Resusitasi Jantung Paru) / hari
  • Pemasangan Verband elastis
  • Pasang Infus/lokasi
  • Pasang Catheter
  • Pasang Maagslang/ NGT
  • Spoiling lambung/ hari
  • Inhalasi Therapy / Nebulizer / hari
  • Bed side monitor / hari
  • Operasi Minor tanpa anestesi umum
  1. Pemeriksaan penunjang
  • Pemeriksaan EKG
  • Pemeriksaan Radiologi
  • Pemeriksaan Laboratorium
  • Dll (sesuaikan dengan pelayanan di IGD)

 

11.000

 

 

 

11.000

16.000

21.000

 

 

 

34.000

58.000

78.000

2.000

 

 

 

 

10.000

12.000

19.500

 

 

 

39.000

65.000

78.000

3.000

 

 

 

7.000

7.000

7.000

13.000

5.500

26.000

 

 

 

19.500

32.500

65.000

 

 

19.500

39.000

52.000

 

 

104.000

13.000

19.500

19.500

19.500

32.500

39.000

45.500

409.500

 

 

 

 

 

 

 

 

 

45.500

Pelayanan Instalasi Gawat Darurat (Diagnosis, Resep, SKS, SKD, Rujukan Ke rawat Inap)

Call Center :0821-7011-5611

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Instalasi Gawat Darurat"