Biaya pengujian sesuai dengan PP Tarif No. 35 Tahun 2016 sebagai berikut:
- Penetapan kadar air metode oven Rp. 25.000/sampel.
- Analisis kemurnian fisk benih Rp. 25.000/sampel.
- Pengujian daya berkecambah : benih kecil Rp. 37.000/sampel, benih besar Rp. 69.000/sampel.
- Pengujian viabilitas benih secara biokimia : benih kecil Rp. 225.000/sampel, benih besar Rp. 425.000/sampel.
- Pengujian indeks vigor : banih kecil Rp. 37.0000/sampel, benih besar Rp. 69.000/sampel.
- Pengujian daya hantar listrik : benih kecil Rp. 15.000/sampel, benih besar Rp. 25.000/sampel.
- Pengujian Vigor Acceleted ageing Rp. 100.000/sampel
- Penetapan berat 1.000 butir Rp. 10.000/sampel.
- Analisis kemurnia pengujian heterogenitas pada lot benih dalam wadah Rp. 25.000/sampel.
- Daya berkecambah pengujian heterogenitas pada lot benih dalam wadah Rp. 85.000/sampel.
- Pengujian penanda DNA : satu primer 462.000/sampel, dua primer Rp. 612.000/sampel, tiga primer Rp. 763.000/sampel, empat primer Rp. 913.000/sampel, setiap penambahan 1 primer selanjutnya ditambah Rp. 150.000/sampel.
- Pengujian blotter test cendawan terbawa benih Rp. 160.000/sampel.
- Pengujian agar test cendawan terbawa benih Rp. 425.000/sampel.
- Pengujian liquid assay bakteri terbawa benih Rp.200.000/sampel.
- Pengujian ELISA virus terbawa benih untuk satu jenis virus Rp.225.000/sampel.
- Pengujian Growing on test virus terbawa benih Rp. 30.000/sampel
- Pengujian tanaman indikator virus terbawa benih Rp. 32.000/sampel.
- Pengujian nematoda terbawa benih Rp. 50.000/sampel.
Biaya/tarif pengujian dapat berubah sesuai dengan perubahan peraturan yang berlaku.