Pelayanan Pengujian Laboratorium

  1. 1. Membawa surat permohonan dengan mencantumkan: a. Jenis produk yang dipesan; b. Alamat/lokasi; c. Identitas pemohon;

  1. 1. Pemohon membawa surat pemohonan dengan mencantumkan jenis produk yang dipesan dilengkapi dengan lokasi/alamat serta identitas pemohon 2. Surat permohonan ditujukan kepada Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Jembrana, Jl Surapati No 1 Negara 3. Persetujuan sewa alat 4. Tim/petugas laboratorium kelapangan/lokasi memberikan layanan sesuai dengan permohonan 5. Pengambilan hasil oleh pengguna jasa 6. Pengguna jasa membayar biaya produk sesuai dengan ketentuan tarif yang berlaku di Bank Pembangunan Daerah Bali Cabang Negara

1 (satu) hari kerja setelah persetujuan sewa alat &

Maksimal 2 (dua) hari kerja setelah pengambilan hasil oleh pengguna jasa

1. Sondir Rp.

    200.000

2. Kadar Air

    Agregat Rp.

    150.000

3. Berat Besi

    Rp. 100.000

4. Berat Jenis

    Agregat Rp.

    100.000

5. Gradasi

    Agregat Rp

    100.000

6. Kompaktion

    Test Rp.

    100.000

7. CBR Lab Rp.

   100.000

8. Liquid

    Limmits Test

    Rp.100.000

9. Kompretion

    Beton Rp.

    100.000

10. Thedolite Rp

     200.000/hari

11. Waterpase

      Rp 200.000/

      hari

1. Sondir 2. Kadar Air Agregat 3. Berat Besi 4. Berat Jenis Agregat 5. Gradasi Agregat 6. Kompaktion Tes 7. CBR Lab 8. Liquid Limmits Tes 9. Kompretion Beton 10. Thedolite 11. Waterpase

Sekretariat Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Jembrana

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan Pengujian Laboratorium"