Pelayanan Ruang MTBS

  1. 1. Membawa Kartu Berobat;
  2. 2. BPJS;
  3. 3. Kertas Resep;
  4. 4. Rekam Medik Pasien yang sudah diisi Identitasnya

  1. Pasien dipanggil sesuai urutan nomor
  2. Petugas melakukan manajemen terpadu bayi muda (MTBM) untuk bayi yang berumur kurang dari 2 bulan
  3. Petugas melakukan manajemen terpadu bayi sakit (MTBS) untuk bayi yang berumur dari 2 bulan sampai 5 tahun
  4. Petugas memeriksa pasien untuk menentukan diagnosa medis
  5. Petugas akan menentukan apakah pasien perlu dirujuk pelayanan internal atau ke laboratorium
  6. Petugas memberikan konsultasi informasi dan edukasi
  7. Petugas membuat rujukan untuk pasien yang dirujuk, jika tidak dirujuk petugas menulis resep obat
  8. Pasien mengambil obat di apotek

Aduan, saran dan masukan dapat dilakukan dengan prosedur :
1.    Secara  langsung;
2.    SMS / WA;
3.    Kotak saran;
4.    Facebook;
5.    Pertemuan / Lintas sektor;
 

Pemeriksaan kesehatan balita       5 - 10 menit

Pelayanan MTBS

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store