Penyelenggaraan Lomba Olahraga Rekreasi

  1. a. Komunitas sepeda onthel, masyarakat karyawan instansi pemerintah/ BUMN/BUMD
  2. b. Berbadan Sehat dibuktikan dengan surat keterangan sehat dari dokter
  3. c. Usia minimal 18 Tahun dibuktikan dengan foto copy KTP

  1. Mengadakan Rapat Koordinasi dengan instansi terkait dan pembentukan panitia
  2. Panitia menjalankan tugas masing-masing sesuai tugas dalam susuanan kepanitiaan
  3. Petugas melakukan penerimaan pendaftaran peserta
  4. Panitia melakukan technical meeting terkait petunjuk tekhnis pelaksanaan lomba
  5. Panitia Melaksanakan tugas masing-masing pada waktu pelaksanaan lomba
  6. Dewan juri rapat koordinasi untuk rekapitulasi nilai tertinggi untuk menentukan pemenang lomba
  7. Panitia Mengumumkan dan publikasi pemenang lomba
  8. Panitia menyerahkan hadiah pada pemenang lomba

2 Bulan

Tidak dipungut biaya

Pelatihan fisik dan mental

Penanganan pengaduan, saran, dan masukan akan dilakukan oleh Kepala Dispora sebagaimana tupoksi

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Penyelenggaraan Lomba Olahraga Rekreasi"