Penyampaian Informasi

  1. Media Informasi

  1. 1. Petugas Pendaftaran menyiapkan media informasi antara lain: a. Jadwal Buka Loket b. Pengumuman Persyaratan Peserta BPJS c. Daftar Tarif d. Jadwal Petugas e. Jenis Pelayanan f. Alur Pendaftaran g. Alur Pelayanan h. Daftar Rumah Sakit Rujukan i. Hak dan Kewajiban Pasien 2. Petugas Pendaftaran memasang atau menempatkan semua media informasi di atas ditempatkan di tempat yang mudah diakses oleh pasien. 3. Petugas Pendaftaran menjelaskan kepada pasien tentang informasi yang diminta secara aktif maupun pasif. 4. Petugas Pendaftaran memberi informasi alamat website dan nomor WA Puskesmas untuk informasi lebih lanjut. 5. Petugas Pendaftaran menanyakan kepada pasien informasinya jelas atau tidak.

Penyampaian Informasi adalah suatu proses untuk menyampaikan hal-hal yang wajib diketahui oleh pasien tentang pelayanan di UPTD Puskesmas Bulu Lor.

Tidak dipungut biaya

Penyampaian Informasi

Disediakan Kotak Saran

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Penyampaian Informasi"