Pelayanan perpustakaan keliling

  1. Masyarakat Kabupaten Pasuran yang berdomisili di Kecamatan,Desa/Kelurahan ataupun sekolah sekolah

  1. DInas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Pasuruan membuat jadwal dan mengirimkan jadwal kunjungan pelayanan kepada Camat,Kepala Desa dan Kepala Sekolah
  2. Perpustakaan keliling mengunjungi kecamatan,desa/kelurahan,atau sekolah sesuai dengan jadwal yang ditentukan
  3. Petugas Perpustakaan keliling melayani para pengunjung dan para pembaca
  4. Untuk pelayanan di sekolah dasar bagi anak-anak yang dapat menceritakan kembali buku yang dibaca dengan baik,maka akan mendapatkan hadiah kecil yang disediakan oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Pasuruan
  5. Selain itu petugas perpustakaan keliling juga memberikan pengetahuan pengelolaan buku perpustakaan terutama cara menentukan nomor klasifikasi buku bacaan untuk petugas perpustakaan setempat

1. Masyarakat Kabupaten Pasuran yang berdomisili di Kecamatan,Desa/Kelurahan ataupun sekolah sekolah

2. Masyarakat yang tau membaca dan menulis

Tidak dipungut biaya

Buku koleksi perpustakaan dan pengetahuan pengelolahan buku perpustakaan

No.unit pengaduan di :
1. 0343-748383 Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Pasuruan, Jl Raya Raci 09 Bangil-Pasuruan.

2. 081 330 519 658  Kasi Pengelolan Perpustakaan

Anda juga dapat menyampaikan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi melalui aplikasi LAPOR!

Melalui LAPOR!, Anda dapat menyampaikan permasalahan pelayanan publik yang Anda temui dalam satu kanal sehingga laporanmu dapat kami sampaikan ke instansi terkait.

Website LAPOR! Unduh di Play Store Unduh di App Store

Isu dan Keluhan

Klik banner dibawah untuk melaporkan masalah Pelayanan Publik "Pelayanan perpustakaan keliling"